Piatek cetak gol kembali, Milan menang lagi
Andalan anyar AC Milan di lini depan, Krzysztof Piatek, kembali mencetak gol saat mengantarkan timnya meraih kemenangan lagi dalam laga pekan ke-27 Liga Italia dengan skor 2-1 atas tuan rumah Chievo di Stadion Marc'Antonio ... Piatek cetak gol kembali, Milan menang lagi
